Desa Celuk

Kec. Sukawati
Kab. Gianyar - Bali

Info
Selamat Datang di Website Resmi Desa Celuk

Artikel

Kelompok Ternak

Administrator

30 Desember 2022

389 Kali dibuka

KEPUTUSAN PERBEKEL DESA CELUK
KECAMATAN SUKAWATI KABUPATEN GIANYAR NOMOR 51 TAHUN 2021
TENTANG
PEMBENTUKAN DAN PENGUKUHAN KELOMPOK TERNAK SAPI “SEKEN DADI” DESA CELUK KECAMATAN SUKAWATI KABUPATEN GIANYAR
PERBEKEL DESA CELUK

Menimbang :

  1. Bahwa untuk lebih memberdayakan kegiatan usaha dan meningkatkan kesejahteraan para petani temak sapi di Desa Celuk Kecamatan Sukawati Kabupaten Gianyar, perlu membentuk Kelompok Ternak Sapi;
  2. Bahwa berdasarkan hasil musyawarah para petani di Desa Celuk Kecamatan Sukawati Kabupaten Gianyar pada tanggal 31 Desember 2021  berhasil  mernbentuk  Kelompok  Ternak  Sapi  Seken Dadi;
  3. Bahwa untuk pelaksanaan butír a dan b tersebut di atas, maka perlu ditetapkan dengan Kepunisan Perbekel Desa Celuk;

Mengingat :

  1.  Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2006 tentang Revitalisasi Penyuluhan
    Pertanian;
  2. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 7, Tambahan Lembaran Negara Republík Indonesia Nomor 5495);
  3. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2018 tentang Pengelolaan Keuangan Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 61I);
  4. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasí Nomor 7 Tahun 2021 Tentang Príoritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2022 (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor ssi);
  5. Peraturan Menteri Keuangan Republík Indonesia Nomor 1%/PMK.07/2021 tentang Pengelolaan Dana Desa (Berita Negara Republík Indonesia Tahun 2021 Nomor 1424);
  6. Peraturan Desa Celuk Tentang APBDesa Celuk

 

MEMUTUSKAN

Menetapkan

KESATU      Membentuk dan mengukuhkan Kelompok Temak Sapi Seken Dadi Desa Celuk Kecamatan Sukawati Kabupaten Gianyar;

KEDUA        Keputusan ini bedaku pada tanggal ditetapkan dan apabila di kemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapan íni maka diadakan perbaikan.

 

SUSUNAN PENGURUS DAN KEANGGOTAAN KELOMPOK TERNAK SAPl
"SEKEN DADI" DESA CELUK KECAMATAN SUKAWATI KABUPATEN GIANYAR.

NO. NAMA JABATAN ALAMAT
1  I Wayan Agus Sudarman  Ketua Kelompok  Br. Cemenggaon
2  I Made Budiarsa Sekretaris Kelompok  Br. Tangsub
3  I Ketut Arta Bendahara Kelompok  Br. Cemenggaon
4  I Wayan Warna Anggota Kelompok  Br. Celuk
5  I Made Pustawa Anggota Kelompok  Br. Celuk
6  I Nyoman Mustika Anggota Kelompok  Br. Tangsub
7  I Wayan Karsa Anggota Kelompok  Br. Tangsub
8  I Made Sukadana Anggota Kelompok  Br. Cemenggaon
9  I Nyoman Narta Anggota Kelompok  Br. Cemenggaon
10  I Wayan Astawa Anggota Kelompok  Br. Cemenggaon
11  I Wayan Degeng Anggota Kelompok  Br. Cemenggaon
12  I Ketut Suparna Anggota Kelompok  Br. Celuk
13  I Ketut Narji Anggota Kelompok  Br. Celuk
14  I Ketut Parwata Anggota Kelompok  Br. Celuk
15  I Wayan Sukarata Anggota Kelompok  Br. Tangsub
16  I Nyoman Jawi Anggota Kelompok  Br. Tangsub
17  I Wayan Sujana Anggota Kelompok  Br. Tangsub
18  I Made Sudarma Anggota Kelompok  Br. Cemenggaon
19  I Ketut Sudiana Anggota Kelompok  Br. Cemenggaon
20  I Ketut Brata Anggota Kelompok  Br. Cemenggaon

 

Kirim Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Captha

Komentar Facebook

Aparatur Desa

Perbekel

I NYOMAN RUPADANA

Sekretaris Desa

I NYOMAN GUNAWAN

Kasi Pemerintahan

I KADEK ASWADI WIRA

Kasi Kesejahteraan

I WAYAN DARSANAYASA

Kasi Pelayanan

NI WAYAN PARWATI

Kaur Keuangan

GUSTI AYU PUTU SIMPEN

Kaur Perencanaan

I PUTU ARI INDRAYANA, S.Kom

Kaur Umum dan TU

I WAYAN MARDIASA

Kelihan Dinas Banjar Celuk

I KADEK ADI MARDANTA, ST

Kelihan Dinas Banjar Cemenggaon

I WAYAN AGUS SUGAMIA PUTRA

Kelihan Dinas Banjar Tangsub

I WAYAN JUNASTRA

Staf Desa

I KETUT JASMANA

Staf Desa

I KADEK ARTA DWI PUTRA, S.KOM

Staf Desa

I WAYAN TEGAR BASKARA

Staf Desa

NI MADE NATALISA PUTRI

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Desa Celuk

Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar, Bali

Sinergi Program

Media Sosial

Statistik Pengunjung

Hari ini:143
Kemarin:104
Total:77.855
Sistem Operasi:Unknown Platform
IP Address:18.97.14.90
Browser:Tidak ditemukan

Transparansi Anggaran

APBDes 2024 Pelaksanaan

Pendapatan

AnggaranRealisasi
Rp 3.399.050.000,00Rp 0,00

Belanja

AnggaranRealisasi
Rp 3.673.939.490,00Rp 0,00

Pembiayaan

AnggaranRealisasi
Rp -374.889.490,00Rp 0,00

APBDes 2024 Pendapatan

Hasil Usaha Desa

AnggaranRealisasi
Rp 1.400.000,00Rp 0,00

Lain-lain Pendapatan Asli Desa

AnggaranRealisasi
Rp 32.200.000,00Rp 0,00

Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp 1.054.898.000,00Rp 0,00

Bagi Hasil Pajak Dan Retribusi

AnggaranRealisasi
Rp 1.317.687.000,00Rp 0,00

Alokasi Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp 885.365.000,00Rp 0,00

Bantuan Keuangan Provinsi

AnggaranRealisasi
Rp 100.500.000,00Rp 0,00

Hibah Dan Sumbangan Dari Pihak Ketiga

AnggaranRealisasi
Rp 3.000.000,00Rp 0,00

Bunga Bank

AnggaranRealisasi
Rp 4.000.000,00Rp 0,00

APBDes 2024 Pembelanjaan

Bidang Penyelenggaran Pemerintahan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 1.748.440.806,00Rp 0,00

Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 1.034.801.764,00Rp 0,00

Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Desa

AnggaranRealisasi
Rp 575.496.920,00Rp 0,00

Bidang Pemberdayaan Masyarakat Desa

AnggaranRealisasi
Rp 232.400.000,00Rp 0,00

Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat Dan Mendesak Desa

AnggaranRealisasi
Rp 82.800.000,00Rp 0,00

Lokasi Kantor Desa

Latitude:-8.599901137882782
Longitude:115.27071853520577

Desa Celuk, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar - Bali

Buka Peta

Wilayah Desa